Namun Jovetic menyatakan tekadnya bertahan di La Viola dan memperpanjang kontrak. Gayung bersambut, pihak klub merespon positif dengan mempersiapkan kontrak baru untuknya.
Akan tetapi, ditegaskan presiden kehormatan Fioretina Andrea Della Valle kepada Il Corriere dello Sport, pihaknya tak akan terburu-buru memperpanjang kontrak Jovetic.
"Banyak waktu untuk membahas masalah ini dan kami akan segera mengabarkan kabar bagus mengenai situasi ini."
source
Kontrak Jovetic bersama Fiorentina masih akan berjalan dua tahun lagi.
Kontrak Jovetic bersama Fiorentina masih akan berjalan dua tahun lagi.
0 komentar:
Posting Komentar